Senin, 28 November 2016

Wow! Semua Wanita di Kampung Rapunzel Punya Rambut Panjang

Di sebuah desa bernama Huanglo, Guangxi, China dikatakan ada sebuah kampung yang unik. Kampung tersebut adalah Kampung Rapunzel. Kenapa kampung ini dikatakan sebagai kampung Rapunzel? Mungkinkah ada Rapunzel di sana, atau mungkinkah dongeng tentang Rapunzel berasal dari kampung ini? Oke-oke, jadi begini Ladies. Kampung ini dikatakan sebagai kampung Rapunzel karena semua penduduk wanita yang ada di kampung ini memiliki rambut panjang.


Untuk rambut panjang wanita-wanita ini sendiri dikatakan didapatkannya karena mereka tak pernah memotong rambut mereka sebagai salah satu upaya melestarikan budaya nenek moyang. Dalam seumur hidup, wanita-wanita ini hanya memotong rambutnya sekali saja. Kalau rambutnya hanya dipotong satu kali dalam seumur hidup, kira-kira sepanjang apa ya rambut para wanita-wanita tersebut?
Untuk mengetahuinya lebih jelas, berikut galeri fotonya. Simak deh baik-baik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar